Gunung Marapi Erupsi
Gunung Marapi Erupsi 9 kali Selama Mei 2025, Kolom Abu Tertinggi 1.600 Meter
Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) Bukittinggi mencatat sebanyak 9 kali erupsi Gunung Marapi dari 1 hingga 15 Mei 2025.
Penulis: Muhammad Iqbal | Editor: Rahmadi
Lima hari berlalu, di tanggal 12 Mei 2025, Gunung Marapi kembali erupsi pada pukul 03:10 WIB.
Baca juga: Dinsos Padang Pariaman Catat 22 Kasus Kekerasan Seksual Sejak Januari 2025, Korban Didominasi Anak
Kolom abu yang teramati dari erupsi Gunung Marapi tersebut setinggi 600 Meter.
Gunung Marapi juga erupsi pada tanggal 14 Mei 2025 sekira pukul 09:42 WIB.
"Erupsi ini tercatat paling tinggi selama tahun 2025, yaitu 1.600 Meter di atas puncak," ucapnya.
"Sementara kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal condong ke arah timur laut," sambungnya.
Terakhir pada Kamis (15/5/2025), juga terjadi erupsi Gunung Marapi pukul 19:39 WIB.
Erupsi berlangsung selama 56 detik dan terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 23,4 milimeter.
"Sedangkan kolom abu teramati setinggi 800 meter di atas puncak," bebernya.(*)
| Petani di Batu Palano Agam Harus Tambah Biaya untuk Selamatkan Ladang Tertutup Abu Vulkanik Marapi |
|
|---|
| Ladang Ditutupi Abu Vulkanik Gunung Marapi, Petani di Batu Palano Agam Terancam Gagal Panen |
|
|---|
| BPBD Sumbar Tingkatkan Kewaspadaan Cuaca Ekstrem di Sekitar Gunung Marapi |
|
|---|
| Abu Tebal Gunung Marapi Selimuti Sungai Pua Agam, Ladang Petani Hangus Tak Bisa Panen |
|
|---|
| Abu Erupsi Gunung Marapi Hujani Sungai Pua Agam, Jalan dan Ladang Petani Terdampak |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.