Dana Desa 2025

Daftar 26 Desa di Kabupaten Dharmasraya Sumbar dengan Dana Desa 2025 Tertinggi, Tembus Rp1,5 Miliar

Sebanyak 26 desa di Kabupaten Dharmasraya, Provinsi Sumatera Barat, tercatat menerima alokasi Dana Desa tahun anggaran 2025 dengan nominal di atas

Editor: Mona Triana
Pemkab Dharmasraya
DANA DESA 2025: Jembatan gantung Siguntur yang diresmikan Bupati Dharmasraya Sutan Riska pada Senin (3/2/2025). Sebanyak 26 desa di Kabupaten Dharmasraya, Provinsi Sumatera Barat, tercatat menerima alokasi Dana Desa tahun anggaran 2025 dengan nominal di atas Rp1 miliar. 

Desa Koto Gadang – Rp1.325.344.000

Desa Sungai Rumbai – Rp1.279.309.000

Desa Gunung Medan – Rp1.268.281.000

Desa Abai Siat – Rp1.253.932.000

Desa Sitiung – Rp1.258.042.000

Desa Bonjol – Rp1.290.906.000

Desa Kurnia Selatan – Rp1.203.199.000

Desa Tebing Tinggi – Rp1.194.068.000

Desa Sialang Gaung – Rp1.174.210.000

Desa Koto Besar – Rp1.154.280.000

Baca juga: Daftar 8 Desa di Kabupaten Sijunjung Sumbar Terima Dana Desa 2025 Terkecil, Paling Rendah Rp714 Juta

Desa Taratak Tinggi – Rp1.112.389.000

Desa Lubuk Besar – Rp1.103.670.000

Desa Ampang Kuranji – Rp1.094.194.000

Desa Gunung Selasih – Rp1.034.873.000

Desa Alahan Nan Tigo – Rp1.010.438.000

Desa Panyubarangan – Rp1.351.901.000

Desa Kurnia Koto Salak – Rp1.054.348.000

Desa Sungai Dareh – Rp1.372.495.000

Dengan alokasi yang besar ini, pemerintah desa diharapkan mampu mengoptimalkan penggunaan Dana Desa untuk pembangunan infrastruktur, pelayanan publik, serta peningkatan kesejahteraan masyarakat desa.

Sumber: Tribun Sumsel
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved