Harimau di Pasaman
Update Konflik Harimau di Pasaman, BKSDA Sumbar Jebak Pakai Kambing Hidup
Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat berikan umpan kambing hidup untuk menarik perhatian harimau sumatera (Panthera tigris sumat..
Penulis: Rezi Azwar | Editor: Fuadi Zikri
"Setelah tim diturunkan, dilaporkan memang benar telah terjadi serangan satwa liar harimau sumatera terhadap seekor ternak sapi milik warga," kata Antonius Vevri, Rabu (3/1/2024).
Dikatakannya, lokasi konflik ini berada dalam kawasan hutan lindung yang sudah ditanami sawit.
BKSDA Sumbar juga mendapatkan informasi bahwa warga sempat menyaksikan langsung kemunculan satwa dan mendokumentasikannya dengan Handphone (HP).
Setelah itu, TIM WRU memberikan edukasi kepada warga bersama dengan Polsek Tigo Nagari untuk meninggalkan lokasi tersebut dan kembali ke pemukiman dengan alasan keamanan.
Antonius Vevri menyebutkan, tim WRU masih melakukan penghalauan dengan menggunakan bunyi-bunyian untuk mengantisipasi kembalinya satwa ke ladang sawit.
"Mengingat kejadian kemunculan satwa yang sudah berulang-ulang, kemungkinan tim akan melakukan upaya evakuasi dengan menggunakan kandang jebak," pungkasnya.
________________
Baca berita TribunPadang.com terbaru di Google News
| Kondisi Harimau Puti Malabin di TMSBK Bukitttinggi Membaik, Belum Dilepas karena Masih Stres |
|
|---|
| Sempat Tak Mau Makan, Kondisi Harimau Puti Malabin Mulai Membaik, Kini Masih Observasi di TMSBK |
|
|---|
| Observasi di TMSBK Bukittinggi, Harimau yang Ditangkap di Pasaman Masih Stres & Tak Mau Makan |
|
|---|
| Makna Puti Malabin, Nama Harimau Betina yang Ditangkap di Pasaman |
|
|---|
| Harimau Sumatera Betina yang Ditangkap di Pasaman Diberi Nama Puti Malabin |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/padang/foto/bank/originals/harimau.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.