Citizen Journalism

Beda Sebutan Angka Bilangan 1-10: Kata Ganti Nama dalam Dialek Negeri Sembilan, dan Minangkabau

BAHASA telah memainkan peranan penting dalam kehidupan manusia sebagai satu alat komunikasi. Bahasa Minang dan dialek

Editor: Emil Mahmud
ISTIMEWA
Ilustrasi: Rak beserta susunan buku-buku. 

Oleh Adreena Natasya binti Ahmad Daud, Mahasiswi Internship Universiti Kebangsaan Malaysia di FIB Unand

BAHASA telah memainkan peranan penting dalam kehidupan manusia sebagai satu alat komunikasi.

Bahasa Minang dan Dialek Negeri Sembilan memilik beberapa kesamaan dan perbedaan kata. Walau bagaimanapun, ada perkataan yang memberikan maksud yang sama dan berbeda.

Oleh karena penghijrahan suku Minang ke Malaysia telah membuatkan daerah Negeri Sembilan mempunyai adat dan bahasa yang sama seperti di daerah Minangkabau.

Terdapat beberapa perbedaan dari segi penyebutan kata dan perkataan-perkataan yang digunakan dalam komunikasi sehari-hari.

Setiap manusia pasti tahu untuk menghitung angka bilangan dengan menggunakan bahasa masing-masing. Mari kita lihat dari sudut yang mudah yaitu bilangan angka 1-10 dalam bahasa Minang dan dialek Negeri Sembilan.

Bahasa Minang

1. Ciek

2. Duo

3. Tigo

4. Ampek

5. Limo

6. Anam

7. Tujuah

8. Salapan

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved