Kota Solok
Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif, Tekankan Masyarakat Aktif Awasi Jalannya Pemilu
Bawaslu Kota Solok gelar kegiatan sosialisasi pengawasan Pemilu Partisipatif, bertempat di Aula Hotel Taufina Kota Solok, Minggu, (13/8/2023).
Penulis: rilis biz | Editor: Emil Mahmud
IST
Bawaslu Kota Solok gelar kegiatan sosialisasi pengawasan Pemilu Partisipatif, bertempat di Aula Hotel Taufina Kota Solok, Minggu, (13/8/2023).
Kepada anggota Bawaslu Kota Solok oeriode 2018-2023, Wali Kota Solok berharap untuk terus berbuat dan tidak berhenti mrmberikan pengabdian untuk daerah. Menurut Wako, jajaran komisioner Bawaslu periode ini merupakan orang-orang pilihan dan terbaik yang berintegritas, yang pernah memimpin Bawaslu Kota Solok.
Baca juga: Kejuaraan Futsal Antar OPD/BUMD se Kota Solok Resmi Digelar
“Beliau-beliau ini adalah orang-orang terbaik dan berintegritas, menindak tanpa pandang bulu, bahkan kami sendiri pernah kena panggil, ” ujar Wako.
Ditambahkan Wako Zul Elfian, lembaga-lembaga di Kota Solok memang terbaik yang diperhitungkan prestasinya baik di tingkat Provinsi maupun di Kancah Nasional. (rls)
Berita Terkait: #Kota Solok
| Pemko Solok Dirikan Posko Siaga Bencana untuk Permudah Informasi Kerusakan Akibat Angin Kencang |
|
|---|
| Update Bencana Angin Kencang di Kota Solok, Total 198 Bangunan Alami Kerusakan |
|
|---|
| Temui Warga Terdampak Angin Kencang di Kota Solok, Andre Rosiade Berikan Bantuan Rp100 Juta |
|
|---|
| Pemko Solok Bentuk Regu Tanggap Cepat untuk Percepat Penanganan Dampak Angin Kencang |
|
|---|
| Kesaksian Putra saat Hujan Badai Terjang Kota Solok, Menerbangkan Atap Kios Pangkas Rambut Miliknya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/padang/foto/bank/originals/Bawaslu-Kota-Solok-1.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.