PLN UIW SUMBAR
TJSL Terbukti Berdampak Positif, Dirut PLN Dinobatkan Pemimpin Transformasi Bisnis Berkelanjutan
Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo dinobatkan sebagai Pemimpin Transformasi Bisnis Berkelanjutan dalam ajang Nusantara CSR Awards 2024
Penulis: rilis biz | Editor: Emil Mahmud
Secara rinci, penghargaan The Most Responsible Companies 2024 disumbangkan atas program-program dari unit PLN dan subholding di seluruh Indonesia yaitu Unit Induk Distribusi (UID) Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah dengan 5 program, UID Lampung dengan 3 program, dan 2 program masing-masing disumbangkan oleh Unit Induk Pembangunan (UIP) Maluku dan Papua, UIP Kalimantan Bagian Timur, UIP Nusa Tenggara, UID Sumatera Barat, UID Jakarta Raya, Unit Induk Wilayah (UIW) Nusa Tenggara Barat, dan UIW Nusa Tenggara Timur.
Kemudian masing-masing menyumbangkan satu program yakni UIP Jawa Bagian Tengah, UIP Sulawesi, UID Kalimantan Barat, UID Sumatera Utara, UID Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara, Unit Induk Transmisi (UIT) Jawa Bagian Barat, UIT Jawa Bagian Tengah, Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Corporate University), serta PLN Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkitan Jeranjang.(rls)
| Hadir untuk Rakyat, PLN Berikan Beasiswa kepada Siswa Berprestasi di Bukittinggi |
|
|---|
| Durasi dan Frekuensi Gangguan Listrik Menurun, PLN Catat Kinerja Operasional Positif Sepanjang 2024 |
|
|---|
| Srikandi PLN Jadi Motor Penggerak Ekonomi Rakyat dalam Aksi Penghijauan di Lanud Tabing |
|
|---|
| Bukukan Pendapatan Rp545,4T PLN Pertahankan Posisi Puncak Sektor Utilitas Fortune Southeast Asia 500 |
|
|---|
| PLN UP3 Bukittinggi Pererat Sinergi Lewat Kunjungan ke IPDN Sumatera Barat |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.