Pemilu 2024
Kemenkes Catat 114 Petugas Pemilu Meninggal Dunia, Dari Sumatera Barat 1 Orang
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) ada 114 petugas pemilu yang meninggal dunia selama bertugas dalam proses Pemilu 2024.
Editor:
Rahmadi
Tribunnews.com
Ilustrasi Pemilu 2024. Kemenkes catat ada 114 petugas pemilu yang meninggal dunia selama bertugas dalam proses Pemilu 2024.
10. Riau 2 Orang
11. Sumatera Utara 2 Orang
12. Sulawesi Utara 2 Orang
13. Kalimantan Timur 1 Orang
14. Sumatera Barat 1 Orang
15. Aceh 1 Orang
16. Kalimantan Tengah 1 Orang
17. Maluku 1 Orang
Kemenkes pun mengungkapkan, penyebab terbanyak dipicu penyakit jantung.
Sementara, petugas pemilu yang mengalami gangguan kesehatan alias sakit sebanyak 14.141 orang yang rawat jalan dan rawat inap sebanyak 1.117 orang.(*)
Berita Terkait: #Pemilu 2024
| Hadir di Sidang Etik DKPP, Ketua KPU Bukittinggi Bantah Dugaan Penggelembungan Suara |
|
|---|
| 25 Anggota DPRD Kota Bukittinggi Periode 2024-2029 Dilantik Besok, 15 Wajah Baru dan 10 Wajah Lama |
|
|---|
| 65 Anggota DPRD Sumbar Terpilih Dilantik Pada Rapat Paripurna 28 Agustus 2024 |
|
|---|
| 35 Caleg Terpilih DPRD Pasaman yang Dilantik 12 Agustus 2024, Semua Sudah Laporkan Kekayaan |
|
|---|
| 20 Caleg Terpilih DPRD Kepulauan Mentawai: PDIP, NasDem, dan Demokrat Masing-Masing 4 Kursi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.