Urutan Planet dari yang Terpanas hingga yang Terdingin

Berikut ini kunci jawaban Buku Tematik tema 9 kelas 6 SD/MI halaman 51, 52, 55, 56, 57, 59, 60, 62 Pembelajaran 5 Subtema 1 mengenai Keteraturan yang

Editor: Mona Triana
Tribunnews.com
Ilustrasi Belajar Di Rumah 

TRIBUNPADANG.COM - Berikut ini kunci jawaban Buku Tematik tema 9 kelas 6 SD/MI halaman 51, 52, 55, 56, 57, 59, 60, 62 Pembelajaran 5 Subtema 1 mengenai Keteraturan yang Menakjubkan.

Kunci jawaban Buku Tematik ini ditujukan bagi orang tua dalam memandu proses belajar anak di rumah.

Bagi para siswa diharapkan dapat mencari jawaban Buku Tematik ini sendiri.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 SD/MI Halaman 28, 29, 30, 33, 34, 35, 37, 38 Pembelajaran 2 Subtema 1

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 4 SD/MI Halaman 133, Pembelajaran 6 Subtema 3

Baca juga: Cek! Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 22, 23, dan 28: Makanan Hasil Teknologi Pangan

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 4 SD/MI Halaman 129, Pembelajaran 5 Subtema 3

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 4 SD/MI Halaman 119 120 124, Pembelajaran 4 Subtema 3

Kunci Jawaban Tema 9 Halaman 51

Ayo Mengamati

gambar tema 9 -8.jpg
gambar tema 9 -8.jpg (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013)

Matahari terbit di timur dan terbenam di sebelah barat setiap hari. Tidak pernah berubah hingga kini. Apa saja yang kamu amati ketika matahar terbit dan tenggelam? Adakah perbedaan yang kamu lihat dan rasakan ketika kamu menyaksikan peristiwa alam itu? Buatlah paling sedikit dua pertanyaan yang berhubungan dengan peristiwa alam tersebut!

1.       Apa penyebab terjadinya siang dan malam?

2.      Mengapa jika malam hari susananya gelap?

Kunci Jawaban Tema 9 Halaman 52

Ayo Berdiskusi

Peristiwa terbit dan tenggelamnya matahari merupakan salah satu peristiwa alam. Ketua peristiwa tersebut menunjukkan keteraturan yang terus berlangsung hingga saat ini. Bersama dengan teman sebangkumu, diskusikan hal-hal berikut ini:

1. Adakah keteraturan peristiwa alam yang kamu amati selain peristiwa Matahari terbit dan tenggelam tersebut?

Beberapa contoh keteraturan di alam semesta antara lain :

·         Planet mengelilingi Matahari dalam gerak Revolusi pada waktu yang teratur, misalnya revolusi planet Bumi selama 365,25 hari

·         Setiap planet teratur berputar dalam porosnya (gerak Rotasi), misalnya revolusi planet Bumi selama 24 jam dalam sehari

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved