Libur Natal dan Tahun Baru, Usaha Rental Mobil Mainan Anak di Pantai Padang Mendapat Untung Besar

Jelang pergantian tahun 2022, pengusaha rental mobil dan motor mainan mengalami peningkatan yang drastis di kawasan Pantai Cimpago, Kecamatan Padang

Penulis: Rezi Azwar | Editor: Mona Triana
TribunPadang.com/Rezi Azwar
Anak-anak bermain mobil mainan yang disewa di kawasan Pantai Cimpago Padang, Kecamatan Padang Barat, Kota Padang, Sumatera Barat, Minggu (26/12/2021) 

Dikatakannya, kawasan Pantai Cimpago Padang biasanya akan ramai pada hari Sabtu dan Minggu.

Baca juga: Puluhan Pedagang Atom Center Dipanggil Satpol PP Padang untuk Diarahkan dan Membuat Surat Pernyataan

Baca juga: Cek Lokasi Penutupan dan Pengalihan Lalu Lintas Malam Tahun Baru di Bukittinggi

"Sekitar pukul 18.00 WIB sudah ramai dikunjungi masyarakat  itu dan sampai malam," katanya.

Dikatakannya, sekitar pukul 23.00 WIB sudah mulai berkurang pengunjung itu.

"Pada libur kali ini, kunjungan lebih banyak dari luar Padang seperti Payakumbuh, Solok, Painan, dan daerah lainnya di Sumbar," katanya.

Baca juga: Tak Ada Penyekatan dan Penutupan Objek Wisata Selama Nataru 2021 di Padang Panjang

Baca juga: Ketagihan Mencuri Outdoor AC Kantor Transmigrasi di Padang, Seorang Lelaki Ajak 2 Temannya

Riki Yakub Siregar mengaku, hingga saat ini belum masuk puncak dari peningkatan pengunjung.

"Puncaknya diperkirakan pada malam pergantian tahun baru," katanya.

Ia mengatakan untuk sewa mobil dan sepeda motor mainan selama setengah jam Rp 25 ribu.

Sedangkan sekuter anak disewakan setengah jam Rp 15 ribu. (*)

 

Sumber: Tribun Padang
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved