TOPIK
Kebakaran Pasar Lubuk Alung
-
Kebakaran di Pasar Lubuk Alung, Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat (Sumbar) menghanguskan total 150 kios.
-
Inilah kondisi terkini pasar Lubuk Alung Padang Pariaman Jumat pagi setelah hangus terbakar Kamis (11/7/2018).
-
Wakil Bupati Padang Pariaman, Suhatri Bur terlihat datang dengan masih menggunakan kupiah, dan baju batik.
-
Pasar Lubuk Alung Padang Pariaman dalam keadaan gelap gulita setelah api yang membakar pasar berhasil dijinakkan.
-
Pedagang Pasar Lubuk Alung berupaya menyelamatkan barang dagangan yang masih tersisa dari kebakaran di Pasar Lubuk Alung, Kamis (11/7/2019).
-
Tampak sejumlah mobil pemadam kebakaran dari Padang, Padang Panjang, Agam hingga Bukittinggi selain pemadam kebakaran dari Padang Pariaman sendiri.
-
Api yang membakar pasar Lubuk Alung Padang Pariaman, menurut warga mulai tampak sekitar pukul 21.30 WIB.
-
Api dikabarkan menghanguskan sejumlah kios di Pasar Lubung Alung, hingga pukul 22.30 WIB api masih membara dan dicoba untuk dipadamkan
-
Kapolresta Padang Pariaman AKBP Rizki Nugroho membenarkan terjadinya kebakaran Pasar Lubuk Alung di Padang Pariaman tersebut.