Kunci Jawaban
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 13 Kurikulum Merdeka: Pengaruh Kondisi Geografis
Di halaman 13 buku IPS Kelas 8, Lembar Aktivitas 3: Bagaimana Pengaruh Kondisi Geografis terhadap Keragaman Sosial Budaya?
TRIBUNPADANG.COM - Berikut kunci jawaban IPS Kelas 8 Kurikulum Merdeka halaman 13.
Di halaman 13 buku IPS Kelas 8, Lembar Aktivitas 3: Bagaimana Pengaruh Kondisi Geografis terhadap Keragaman Sosial Budaya?
Siswa diminta secara berkelompok 3-4 orang mengisi tabel tentang hubungan kondisi geografis dengan keragaman sosial budaya.
Buku Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 8 Kurikulum Merdeka diterbitkan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) tahun 2021.
Buku ini disusun oleh Supardi, Mohammad Rizky Satria, Sari Oktafiana, M. Nursa’ban.
Kunci jawaban dalam artikel ini hanyalah sebagai referensi bagi orang tua untuk mengoreksi pekerjaan siswa.
Maka dari itu, siswa diharapkan mengerjakan soal secara mandiri sebelum mengumpulkan ke guru.
Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 77: Soal Pilihan Ganda dan Pembahasannya
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 13
1. Berdasarkan Mata Pencaharian
Hasil Kebudayaan: Perahu Pinisi
Lokasi: Sulawesi Selatan
Kaitan dengan kondisi geografis: Daerah laut memberikan keterampilan mencari hidup dari laut
2. Berdasarkan Kesenian
Hasil Kebudayaan: Musik Gamelan
Lokasi: Jawa Tengah
Kaitan dengan kondisi geografis: memberikan inspirasi ritme dan melodi yang tenang dan teratur pada musik gamelan.
Bunyi gamelan yang mengalun lembut seolah menggambarkan suasana pedesaan yang damai.
Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 58-59, Soal Hikayat Sa-Ijaan dan Ikan Todak
3. Berdasarkan Upacara Keagamaan
Hasil Kebudayaan: Upacara Ngaben di Bali dan Gunung Agung
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.