Kunci Jawaban
Peran Asesmen Sumatif dalam Proses Pembelajaran, Kunci Jawaban Modul 3.7 IKM Bagian 2 PINTAR Kemenag
Berikut contoh soal dan kunci jawaban Modul 3.7 Pembelajaran dan Asesmen pada Kurikulum Madrasah bagian 2 Versi KMA 450/2024 untuk jenjang MTs.
TRIBUNPADANG.COM - Artikel berikut ini mengulas mengenai kunci jawaban dalam Modul 3.7 Pemilihan Mata Pelajaran bagian 4 pelatihan PINTAR Kemenag.
Terdapat sejumlah soal yang dapat digunakan sebagai bahan belajar untuk mengikuti pelatihan Implementasi Kurikulum Madrasah (IKM) Versi KMA 450/2024 untuk jenjang Madrasah Tsanawiyah (MTs).
Adapun materi yang dibahas merupakan bagian Pelatihan Mandiri Bersertifikat yang digelar Kementerian Agama (Kemenag).
Nantinya, peserta akan mendapatkan materi serta mengerjakan sejumlah soal dalam Modul 3.7 Pembelajaran dan Asesmen pada Kurikulum Madrasah bagian 2 Versi KMA 450/2024 untuk jenjang Madrasah Tsanawiyah (MTs).
Peserta dapat menggunakan contoh soal dan kunci jawaban di bawah ini sebagai referensi.
Baca juga: Prinsip Pemilihan Mata Pelajaran Pilihan di MA, Kunci Jawaban Modul 3.12 IKM Bagian 2 PINTAR Kemenag
Kunci Jawaban Modul 3.7 Pembelajaran dan Asesmen pada Kurikulum Madrasah bagian 2
1. Ibu Lina, guru Matematika, sering memberikan kuis kecil dan tugas harian untuk mengevaluasi pemahaman siswa tentang materi yang sedang dipelajari. Ia menggunakan hasil tersebut untuk memberikan umpan balik kepada siswa dan menyesuaikan metode pengajarannya. Apa yang menjadi tujuan utama dari asesmen yang dilakukan oleh Ibu Lina?
A. Menghitung nilai akhir di raport
B. Menentukan kesulitan materi
C. Menilai hasil akhir siswa
D. Memberikan umpan balik untuk meningkatkan proses belajar siswa
Kunci Jawaban: D
2. Jika satuan pendidikan memutuskan untuk tidak menaikkan kelas peserta didik, langkah yang harus diambil adalah ..
A. Memberikan intervensi untuk membantu peserta didik berkembang
B. Memberikan ujian ulang
C. Mengabaikan peserta didik tersebut
D. Menurunkan nilai peserta didik
Kunci Jawaban: A
3. Dalam mengajarkan hiwar, guru perlu menunjukkan mufrodat dan istifham, dan ketika siswa mencobanya, guru hanya butuh membantu. Setelah ini bantuan yang diberikan akan berkurang secara bertahap. Pada akhirnya siswa dapat muhadatsah sendiri. Penyusunan alur tujuan pembelajaran tersebut dilakukan secara …
A. Hierarki
B. Scaffolding
C. Struktural
D. Prosedural
Kunci Jawaban: B
4. Asesmen yang dilakukan untuk memastikan ketercapaian tujuan pembelajaran dan menjadi bagian dari perhitungan penilaian di akhir semester, akhir tahun ajaran dan akhir jenjang disebut …
A. Asesmen kognitif
B. Asesmen diagnostik
C. Asesmen sumatif
D. Asesmen formatif
Kunci Jawaban: C
5. Pengolahan hasil asesmen dilakukan dengan cara…
A. Menganalisis hasil asesmen secara kuantitatif saja
B. Mengabaikan hasil asesmen formatif karena tidak menentukan nilai akhir
C. Mencampur hasil asesmen formatif dan sumatif
D. Menganalisis hasil asesmen secara kuantitatif dan/atau kualitatif*
Kunci Jawaban: D
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 177 Kurikulum Merdeka: Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 168 Aktivitas Kelompok, Lengkap untuk Panduan Belajar |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 170 Kurikulum Merdeka: Faktor Penyebab Kegagalan Perlawanan |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 217-219 Kurikulum Merdeka Tema Nasionalisme |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 294, 295, 296 Kurikulum Merdeka: Pembangunan Ekonomi Indonesia |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.