Kunci Jawaban
Syarat Diterimannya Amal Shaleh, Kunci Jawaban Alquran Hadist Kelas 11 Kurikulum Merdeka
Inilah contoh soal Alquran Hadist Kelas 11 Kurikulum Merdeka. Contoh soal Alquran Hadist ini ditujukan sebagai bahan belajar bagi para siswa di rumah
E
7. Perhatikan ayat berikut!
وَذَرِ الَّذِيْنَ اتَّخَذُوْا دِيْنَهُمْ لَعِبًا وَلَهْوًا وَغَرَّتْهُمُ الْحَيَاةُ الدُّنْيا وَذَكِّرْ بِهِ اَنْ تُبْسَلَ نَفْسٌ بِمَا كَسَبَتْ ...
Arti dari ayat yang bergaris bawah adalah …
A. Mereka telah tertipu oleh kehidupan dunia
B. Kehidupan dunia hanya permainan dan senda gurau
C. Dan tidaklah kehidupan dunia itu kecuali kesenangan yang menipu
D. Tinggalkan orang-orang yang menjadikan agamanya sebagai mainan dan senda gurau
E. Dan peringatkanlah mereka dengan al-Qur’an agar selamat dari neraka
A
8. Perhatikan ayat berikut!
أُولئِكَ الَّذِيْنَ اُبْسِلُوْا بِمَا كَسَبُوْا لَهُمْ شَرَابٌ مِنْ حَمِيْمٍ وَعَذَابٌ اَلِيْمٌ بمِا كَانُوْا .....
Akhir dari Qs. Al-An’am: 70 di atas adalah ….
A. يَعْمَلُوْنَ
B. يَكْفُرُوْنَ
C. يَفْعَلُوْنَ
D. يُشْرِكُوْنَ
E. مُنَافِقُوْنَ
B
9. QS. Al-An’am:70 menjelaskan bahwa seseorang yang menjadikan agamanya sebagai mainan dan gurauan, maka ia tidak ada pelindung, syafaat dan penolong baginya dan kelak akan mendapat balasan yang menyakitkan, yaitu …
A. Dimasukkan ke dalam neraka jahannam
B. Mendapat siksa yang keras di alam kubur
C. Disiram dengan air mendidih yang menghanguskan tubuh
D. Mendapatkan adzab di kubur dan di neraka
E. Mendapat minuman dari air yang bergolak dan adzab yang pedih
E
10. Secara umum Qs. An-Nisa’: 36 menjelaskan tentang …
A. Kewajiban manusia kepada Tuhannya
B. Kewajiban manusia terhadap sesamanya
C. Kewajiban manusia kepada Tuhannya dan sesamanya
D. Kewajiban seorang anak kepada orang tuanya
E. Kewajiban seorang suami kepada keluarganya
C
Baca juga: Elastisitas Permintaan adalah, Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 10 Kurikulum Merdeka
11. Perhatikan ayat berikut!
وَاعْبُدُوْا اللهَ ولاَ تُشْرِكُوْا بِهِ شَيْئًا Kewajiban manusia terhadap Tuhannya menurut ayat di atas adalah …
A. Menghambakan diri dan terus beribadah kepada-Nya
B. Melaksanakan perintah dan menjahui larangan-Nya
C. Meyakini keesaan-Nya dan tidak menyekutukan-Nya
D. Menyembah dan tidak mempersekutukan-Nya dengan sesuatu apapun
E. Senantiasa mematuhi perintah-Nya dan tidak mendhalimi-Nya
C
12. Nabi saw pernah mengajarkan do’a yang sangat indah dan dapat memotivasi kita untuk memiliki etos kerja yang tinggi, yaitu:
اللهُمَّ اِنِّى اَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْعَجْزِ وَالْكَسَلِ وَالْجُبْنِ وَالْهَرمِ وَالْبُخْلِ وَاَعُوْذُ بِكَ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ وَمِنْ فِتْنَةِ الْمَحْيَا وَالْمَمَاتِ .
Arti dari lafadz do’a yang bergaris bawah adalah ….
A. Lemah dan malas
B. Penakut dan kikir
C. Penakut dan pikun
D. Siksa kubur dan fitnah hidup dan mati
E. Bakhil dan pikun
C
13. Perhatikan ayat berikut!
يَايُّهَا النَّاسُ كُلُوْا مِمَّا فىِ الْاَرْضِ حَللاً طَيِّبًا وَلاَ تَتَّبِعُوا خُطُوَاتِ الشَّيْطَانِ اِنَّهُ لَكُمْ عَدُوٌ مُبِيْنٌ .
Makna dari kata yang bergaris bawah pada ayat di atas adalah ….
A. Allah sudah menunjukkan makanan yang halal dan baik
B. Makanlah makanan halal dan baik yang terdapat di bumi
C. Makanan yang halal dan baik sudah pasti dan nikmat
D. Carilah makanan yang memiliki logo halal agar aman bagi tubuh
E. Makanan yang baik akan menyehatkan tubuh dan pikiran
B
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 187 Kurikulum Merdeka: Lembar Aktivitas 14 Aktivitas Kelompok |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 222-225 Kurikulum Merdeka: Lembar Aktivitas 9 Aktivitas Individu |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 161 Kurikulum Merdeka: Lembar 4 Aktivitas Individu |
|
|---|
| Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 146 Kurikulum Merdeka: Lembar Aktivitas 2 Aktivitas Individu |
|
|---|
| Contoh Soal UAS IPS Kelas 9 Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/padang/foto/bank/originals/ilustrasi-belajar-dari-rumah-fgghh.jpg)