Kunci Jawaban
50 Contoh Soal USP Sosiologi Kelas 12 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
Inilah contoh soal USP Sosiologi Kelas 12 Semester 2 Kurikulum Merdeka. Contoh soal ini ditujukan sebagai bahan belajar bagi para siswa di rumah.
17. Pembangunan yang dilakukan oleh suatu negara termasuk perubahan sosial yang bersifat ….
a. menyeluruh
b. dialami semua masyarakat
c. terarah dan terencana
d. terlaksana
e. bertahap
Jawaban : C
18. Berikut ini unsur-unsur budaya yang dapat mengalami perubahan, kecuali ….
a. bahasa
b. sistem pengetahuan
c. sistem organisasi sosial
d. sistem teknologi
e. ajaran agama
Jawaban : E
19. Penemuan baru yang direncanakan secara matang paling banyak terjadi pada bidang ….
a. agama
b. sastra
c. sosial
d. teknologi
e. politik
Jawaban : D
20. Pergolakan sangat erat kaitannya dengan disintegrasi karena ….
a. disintegrasi berakibat terhadap perubahan
b. pergolakan menimbulkan chaos
c. pergolakan menimbulkan anomi
d. pergolakan cenderung menimbulkan disintegrasi
e. pergolakan cenderung mengarah ke konflik
Jawaban : D
Baca juga: 40 Contoh Soal PTS Matematika Kelas 12 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban
21. Perhatikan ciri-ciri interaksi social berikut!
- Memiliki kecenderungan untuk menimbulkan perpecahan
- Masing-masing pihak bersaing untuk mencapai tujuan
- Tidak disertai dengan unsur kekerasan
Berikut ini yng merupakan interaksi social berdasarkan ciri-ciri diatas adalah….
A. Pak Tomi menghasut warga untuk tidak mennyetujui keputusan ketua RT
B. Kelas X dan kelas XI berkompetisi dalam pertandingan sepak bola
C. Dini memarahi nada karena tersinggung denngan ucapannya
D. Pak Tono memukul istrinya karena berada dibawah pengaruh alkohol
E. Mika memukul dina karena dina tidak mengikuti kemauan Mika
Jawaban : A
22. Para sosiolog menggolongkan perilaku menyimpang menjadi dua, yaitu penyimpangan primer dan skunder. Berikut ini merupakan penyimpangan skunder, kecuali…
A. Pegawai swasta melakukan penggelapan uang
B. Pengemudi motor tidak membawa SIM
C. Seseorang melakkukan pencurian d swalayan
D. Seseorang yang sering mabuk-mabukan
E. Seseorang yang melakukan tindak kriminal
Jawaban : B
23. Bentuk ketimpangan social antara desa dan kota juga terjadi di Indonesia yaitu dalam soal pembangunan. Hal ini kemudian menyebankan…..
A. Meningkatnya kemiskinan
B. Meninkatnya kriminalitas
C. Pergolakan daerah
D. Lajunya urbanisasi
E. Dekadensi moral
Jawaban : D
24. Ketimpangan social juga dapat menyebabkan terjadinya kemerosotan moral seperti….
A. Tumbuh dan berkembangnya sikap materialistis dan hedonistic
B. Meningkatnya taraf kehidupan ekonomi di pedesaan
C. Kurangany akepedulian terhadap orang lain
D. Banyaknya orang kaya baru dari kelompok
E. Masuknya budaya asing kedalam budaya lokal
Jawaban : A
25. Masuknya teknologi komunikasi melalui jejaring sosial mempermudah seseorang berbagi informasi. Contoh tersebut termasuk simbiotik ….
a. mutualistik
b. komersialistik
c. parasitistik
d. materialistik
e. ekonomis
Jawaban : A
26. Di bawah ini yang bukan merupakan penghambat pembangunana di negara berkembang adalah….
a. modal yang tersedia tidak memadai
b. sikap mental masyarakat yang sedang berkembang masih kuat mempertahankan sikap tradisional
c. tingkat teknologi yang dimiliki masih rendah
d. kemampuan mengambil alih teknologi tepat guna yang dapat diandalkan
e. adanya anggapan yang menyatakan bahwa pembangunan dan modernisasi itu sama dengan westernisasi
Jawaban : D
27. Faktor-faktor yang menghambat perubahan sosial dan kebudayaan yang terencan antara lain adanya sikap mental yang kurang selaras, kecuali ….
a. mudah menerima terhadap pembaruan
b. pasrah menerima
c. sikap kurang disiplin
d. kurang kerja keras
e. tertutup terhadap pembaruan
Jawaban : A
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 82 Kurikulum Merdeka: Cerpen Tanah Air |
![]() |
---|
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 17 Kurikulum Merdeka: Perbedaan Budaya yang Ada di Indonesia |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 75 Kurikulum Merdeka: Latar Belakang Cerpen |
![]() |
---|
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 13 Kurikulum Merdeka: Pengaruh Kondisi Geografis |
![]() |
---|
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 72 Kurikulum Merdeka: Unsur Intrinsik Cerpen |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.