Kota Payakumbuh
Kolaborasi Bersama BAZNAS, Rida Ananda : Semoga 2024 Kota Payakumbuh Terbebas dari Miskin Ekstrem
Hampir setiap hari BAZNAS Kota Payakumbuh menyalurkan bantuan kepada warga yang membutuhkan, baik berupa sembako, bantuan modal usaha dan lainnya.
Penulis: rilis biz | Editor: Emil Mahmud
“jika butuh bantun dalam menyekolahkan anaknya, maka dapat nanti menyampaikan laporan kepada dinas terkait untuk kita turut berikan bantuan.
Karna, tetap yang utama dibalik dari awal miskin ekstrim ini, kami ingin dalam bidang pendidikan bagi anak-anak kita agar tidak ada yang tidak menyelesaikan pendidikan minimal hingga jenjang sekolah menengah atas, sehingga mereka (anak) ini yan akan membawa keluarga nantinya keluar dari miskin ekstrim ini,” ajak Rida.
Rida kembali mengajak kepada seluruh warga kota payakumbuh untuk dapat saling besinergi bersama, agar niat yang telah kita rencanakan sebelumnya untuk membawa kesejahteraan bagi warga kota payakumbuh dapat berjalan dengan lancar sehingga warga kota Payakumbuh dapat terbebas dari kemiskinan ekstrem,” ujarnya.
Dan untuk warga kota payakumbuh yang ingin dan membutuhkan bantun modal usaha tambahan, Rida katakan dapat untuk segera sampaikan kepada pihak dinas terkait untuk ditindaklanjuti dalam menerima bantuan modal usaha pinjaman tanpa bunga dari pihak BAZNAS kota payakumbuh.
Tidak lupa, Rida kembali mengingatkan kepada seluruh warga agar dapat menguatkan tekad dan niat untuk saling berusaha dan bersinergi bersama dalam saling bahu-membahu untuk mendapatkan kehidupan yang layak bagi seluruh warga kota payakumbuh.
Sebelum acara berakhir, Pj. Walikota serahkan bantuan secara simbolis kepada dua orang perwakilan warga yang menerima bantuan tersebut.
Terlihat juga menjelang meninggalkan aula tersebut, Rida Ananda turut memberikan bantuan secara pribadi kepada 7 orang warga berupa ongkos bagi mereka yang tadi datang kelokasi acara dengan menggunakan ojek. (rls)
Rudy Junior Asal Bukittinggi Bongkar Rahasia Taklukkan Kuda Hingga Raih 6 Kemenangan Bergengsi |
![]() |
---|
Kuda Romantic Spartan Juarai Kelas 1.600 Meter pada Ajang Indonesia's Horse Race Cup II Payakumbuh |
![]() |
---|
Pordasi Siapkan Gelanggang Berskala Internasional Usai Pacuan Kuda Nasional di Payakumbuh Berakhir |
![]() |
---|
Mutasi Kasat Reskrim dan Kapolsek Polres Payakumbuh, Siapa Saja yang Bergeser? |
![]() |
---|
Polres Payakumbuh Amankan 2 Orang Penyalahgunaan Narkotika, 4 Paket Sabu Ditemukan di Pintu Mobil |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.