Hari Ke--7: Pelatihan Kader Udara Bersih Indonesia Berakhir, Peserta Presentasikan Rencana Kerja
Memasuki hati ketujuh pelatihan kader udara bersih Indonesia bersama Yayasan Field, peserta lakukan persentasi rencana kerja, Rabu (16/3/2022).
Penulis: Panji Rahmat | Editor: Emil Mahmud
TRIBUNPADANG.COM/RAHMAT PANJI
Para peserta pelatihan kader udara bersih Indonesia melakukan sesi foto bersama saat penutupan pelatihan kader berasal dari Naggroe Aceh Darussalam, Rabu (16/3/2022).
Peserta juga belajar cara melakukan pendekatan kepada tokoh masyarakat, ketua atau anggota kelompok tani untuk mendapatkan dukungan.
Terlihat selama acara berlangsung para peserta sangat antusias mengikuti kegiatan pada hari keenam ini.
Saat bermain peran pun para peserta asik menyimak dan memainkan peran masing-masing seolah seperti nyata.
Pelatihan Kader Udara Bersih Indonesia ini berlangsung selama 7 hari sejak Kamis (10/3/2022) hingga Rabu (16/3/2022) mendatang.(TribunPadang.com/Rahmat Panji)