Jadwal Bioskop
JADWAL Bioskop di Padang Hari Ini, Sedang Tayang 7 Film, My Stupid Boss 2 Masih Ada
Layar lebar di berbagai bioskop di Indonesia setiap harinya dipenuhi dengan berbagai film baru.
Penulis: Nadia Nazar | Editor: Saridal Maijar
Laporan Wartawan TribunPadang.com, Nadia Nazar
TRIBUNPADANG.COM, PADANG - Layar lebar di berbagai bioskop di Indonesia setiap harinya dipenuhi dengan berbagai film baru.
Setelah Tribunners bekerja seharian, menonton bisa menjadi satu di antara beberapa kegiatan alternatif untuk melepas penat.
Khususnya di bioskop Kota Padang, ada tujuh film yang mewarnai bioskop Kota Padang saat ini.
Mulai dari film bergenre romantis, action adventure, drama komedi, hingga bergenre horor.
• Putra, Siswa Kelas II MTS yang Berhasil Meretas Situs NASA, Menekuni Keahliannya Sejak SD
• Mufidah Jusuf Kalla Kunjungi Tanah Datar Sumbar, Personel TNI Gelar Apel Pasukan
Kira-kira ada film apa saja sih?
Melansir dari Aplikasi TIX.ID, berikut TribunPadang.com rangkum jadwal tujuh film yang sedang tayang di bioskop Kota Padang, Senin (8/4/2019):
Bioskop XXI Transmart Padang, di Jalan Khatib Sulaiman No 85, Kota Padang:
1. SHAZAM!
12:30 13:00 15:15 16:15 18:00 19:00 20:45 21:45
2. My Stupid Boss 2
12:45 14:55 17:05 19:15 21:25
3. Pet Sematary
12:30 14:40 16:50 19:00 21:10
• Ramalan Zodiak Cinta Senin 8 April 2019, Aries yang Jomblo Sedang Kepikirian Masa Lalu
• Ramalan Zodiak Senin 8 April 2019, Pisces Kelelahan, Aries Mulai Bosan dengan Hidupnya yang. . .
4. MeloDylan