PLN UIW Sumbar
Jelang Natal dan Tahun Baru, 1.359 Personel PLN Siaga Amankan Listrik Sumbar
PT PLN UID Sumatera Barat menyiagakan 1.359 petugas untuk standby mengamankan pasokan listrik selama masa siaga Natal dan Tahun Baru
Penulis: rilis biz | Editor: Emil Mahmud
Selain posko mudik, juga tersedia Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum ( SPKLU), tempat untuk melakukan pengisian kembali daya listrik bagi pengguna listrik yang dapat digunakan kapan saja dan tersebar di tiga lokasi mulai dari Kantor PLN Sawahan, Kantor PLN UP3 Solok dan GH Payakumbuh,” pungkas Anton.
Wakil Walikota Solok, Ramadhani Kirana Putra yang hadir dalam apel tersebut menyampaikan apresiasi tinggi terhadap upaya PLN memastikan pasokan listrik yang aman untuk masyarakat Sumatera Barat, khususnya warga Solok.
"Rangkaian Upaya dan Kegiatan yang dilaksanakan oleh PLN merupakan langkah nyata mewujudkan komitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada masyarakat.
Pengamanan kelistrikan pada setiap momen besar lainnya sangat penting, dan PLN telah menunjukkan komitmen dalam langkah signifikan dalam menjaga stabilitas pasokan listrik," ujarnya.
Selanjutnya PLN mengajak partisipasi dan kepedulian masyarakat dalam menjaga keandalan pasokan listrik dengan cara tidak bermain layang-layang terutama dengan menggunakan tali kawat didekat jaringan listrik, dan tidak beraktifitas di sekitar jaringan listrik.
Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi aplikasi PLN Mobile yang tersedia di Playstore dan AppStore.(rls)
Hadir untuk Rakyat, PLN Berikan Beasiswa kepada Siswa Berprestasi di Bukittinggi |
![]() |
---|
Durasi dan Frekuensi Gangguan Listrik Menurun, PLN Catat Kinerja Operasional Positif Sepanjang 2024 |
![]() |
---|
Srikandi PLN Jadi Motor Penggerak Ekonomi Rakyat dalam Aksi Penghijauan di Lanud Tabing |
![]() |
---|
Bukukan Pendapatan Rp545,4T PLN Pertahankan Posisi Puncak Sektor Utilitas Fortune Southeast Asia 500 |
![]() |
---|
PLN UP3 Bukittinggi Pererat Sinergi Lewat Kunjungan ke IPDN Sumatera Barat |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.