Jawaban Soal TVRI Kelas 1-3 SD Selasa 28 Juli 2020, Pertanyaan: Berapa Buku Tulis yang Dibeli Naya?
Inilah empat soal dan jawaban materi Penjumlahan Tanpa Menyimpan untuk siswa SD kelas 1-3, Selasa (28/7/2020):
TRIBUNPADANG.COM - Berikut ini adalah kunci jawaban pertanyaan soal untuk siswa SD kelas 1-3 pada Selasa 28 Juli 2020.
Jawaban soal di bawah ini terkait dengan pertanyaan pada program Belajar dari Rumah TVRI.
Tayangan materi TVRI untuk kelas 1-3 pada Selasa 28 Juli 2020 dimulai pukul 08.30 WIB sampai 09.00 WIB.
Pada materi TVRI tersebut, siswa diberikan beberapa pertanyaan untuk dikerjakan sebagai tugas di rumah.
• Soal dan Jawaban: Ibu Memiliki 1 Gulung Kain Sepanjang 10 meter akan Digunakan untuk Membuat Masker
• Soal dan Jawaban: Berapa Liter Bensin yang Dibutuhkan Jika Mobil Itu akan Menempuh Perjalanan 90 km?
• Soal dan Jawaban: Sebuah Mobil Membutuhkan 3 Liter Bensin untuk Perjalanan Sejauh 48 km.
Dalam tayangan Belajar dari Rumah, siswa SD kelas 1-3 akan belajar materi Penjumlahan Tanpa Menyimpan.
Ada empat soal yang diberikan dalam materi Penjumlahan Tanpa Menyimpan untuk siswa SD kelas 1-3.
Inilah empat soal dan jawaban materi Penjumlahan Tanpa Menyimpan untuk siswa SD kelas 1-3, Selasa (28/7/2020):
1. Naya membeli 4 buku tulis di warung.
Kemudian Naya membeli lagi 3 buku tulis di toko buku.
Berapa banyak buku tulis yang dibeli Naya?
Jawaban:
4 + 3 = 7
Jadi buku tulis yang dibeli Naya sebanyak 7 buku
2. Tentukan hasil penjumlahan berikut ini!
a) 7 + 5 = ....