Berita AC Milan

Petaka AC Milan Lawan Inter Milan, 3 Gol Balasan 19 Menit, Ibra: Tim Berhenti Main Sejak Gol Kedua

Inter Milan melakukan comeback luar biasa dalam Derby della Madonnina dengan membalikkan defisit 0-2 menjadi kemenangan 4-2 atas AC Milan.

Editor: afrizal
TWITTER.COM/ACMILAN
Zlatan Ibrahimovic mencetak gol dan assist untuk AC Milan ke gawang Inter Milan dalam partai Liga Italia di Giuseppe Meazza, 9 Februari 2020. 

Sementara itu, Inter Milan menyamai poin Juventus di puncak kalsemen dengan 54 poin.

Mereka menghidupkan kembali peluang meraih Scudetto musim ini, bersaing dnegan Juventus dan Lazio.

Di waktu terpisah, Stefano Pioli cukup kecewa dan marah kepada anak asuhnya karena ia sudah mewanti-wanti mereka untuk disiplin dalam bertahan.

Sehingga AC Milan kebobolan dengan cepat di awal-awal babak kedua.

"Saya marah kepada pemain saya, karena kami punya tugas bertahan dalam beberapa momen, tapi kami membiarkan mereka sehingga kami dihukum," kata Pioli.

"Sangat disayangkan, kami mengontrol permainan lawan tim yang kuat, membuat tidak ada perbedaan 19 poin di antara kami. Kami punya tugas bertahan dan tidak menampilkan performa yang baik," tambahnya.

Sebagian artikel ini telah tayang di Bolasport.com berjudul Hasil Liga Italia, Inter Milan Bangkit Hajar AC Milan, dari 0-2 Jadi 4-2! dan Zlatan Ibrahimovic: AC Milan Sudah Berhenti Bermain Sejak Kebobolan 2 Gol

Sumber: BolaSport.com
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved