TRIBUNWIKI: Jam Gadang, Ngarai Sianok dan Panorama yang Instagramable di Bukittinggi dan Agam

Kota Bukittinggi, termasuk Kabupaten Agam memiliki beberapa objek wisata yang menarik untuk dikunjungi wisatawan nusantara maupun manca-negara.

Penulis: Rima Kurniati | Editor: Emil Mahmud
TribunPadang.com/Rima Kurniati
Ilustrasi: Jam Gadang 

TRIBUNWIKI: Objek Wisata yang Instagramable di Bukittinggi dan Agam

TRIBUNPADANG.COM, BUKITTINGGI - Kota Bukittinggi, termasuk Kabupaten Agam memiliki beberapa objek wisata yang menarik untuk dikunjungi wisatawan nusantara maupun manca-negara.

Berikut ini objek wisata yang bisa jadi pilihan Tribunners, jika berkunjung ke Bukittinggi dan tentunya sangat Instagram atau Instagramable.

1. Kawasan Jam Gadang

Kawasan Jam Gadang, lokasinya terletak di pusat Kota Bukittinggi, Provinsi Sumatera Barat.

Selain Jam Gadang, pada kawasan ini terdapat juga air mancur, dan taman yang luas.

Cocok untuk liburan keluarga dan beserta rombongan.

Selain itu, dikawasin Tribunners juga bisa menikmati musik tradisional saluang yang dimainkan diplantaran Jam Gadang.

Kawasan Jam Gadang ini ikon Bukittinggi yang tidak pernah sepi pengunjung.

2. Taman Bunga Green House Zate

Taman Lezate, Bukittinggi
Taman Lezate, Bukittinggi (TribunPadang.com/Rima Kurniati)

Tribunners yang liburan di Bukittinggi, tidak lengkap jika tidak berkunjung ke Green House Lezata.

Green House Lezatta terletak di jalan Raya Bukittinggi - Payakumbuh nomor 23, Lambah, Kecamatan Ampek Angkek.

Untuk masuk, pengunjung cukup membayar untuk dewasa Rp 15.000 dan anak-anak Rp 10.000

Taman Lezate ini ada berbagai macam jenis bunga, rumah terbalik, rumah miring.

Tempat ini bagus untuk berfoto.

Sumber: Tribun Padang
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved