D Star Indosiar
VIDEO Hasil D'Star Indosiar Grup 2 Top 30 Round 1 Tadi Malam: Selfi Tertinggi, Ika Terendah
Berikut ini video hasil konser D'Star Indosiar Grup 2 Top 30 Round 1 malam tadi, ada Ika, Ridwan dan Selfi.
Penulis: Saridal Maijar | Editor: Saridal Maijar
Berikut ini video hasil konser D'Star Indosiar Grup 2 Top 30 Round 1 malam tadi, ada Ika, Ridwan dan Selfi.
TRIBUNPADANG.COM - Tiga bintang D'Star Indosiar yang tergabung dalam Grup 2 Top 30 telah tampil dalam round 1 tadi malam, Rabu 19 Juni 2019.
Di Grup 2 Top 30 D'Star Indosiar ada Ika, Ridwan dan Selfi.
Ika merupakan alumni D'Academy, Ridwan dan Selfi alumni Liga Dangdut Indonesia atau LIDA.
Dari hasil round 1 tadi malam, Selfi berada di posisi teratas, Ridwan kedua, dan Ika terbawah.
• VIDEO Hasil DStar Indosiar Grup 1 Top 30 Round 1 Tadi Malam, Putri DAcademy Perolehan Tertinggi
• 30 Perserta D’Star Indosiar Dibagi Jadi 10 Grup di Babak 1, Ini Daftar Pembagian Grup Para Bintang
Selfi memperoleh total nilai 38,03 persen.
Angka tersebut dari 8,52 persen penilaian juri, dan 29,51 polling SMS pemirsa.
Tadi malam, Selfi menyanyikan lagu yang berjudul Kepastian.
Berikut video penampilan Selfi:
Di posisi kedua, ada Ridwan dengan total perolehan 31,65 persen.
Angka tersebut dari 8,37 persen penilai juri ditambah 23,28 persen polling SMS.
Tadi malam, Ridwan menyanyikan lagu 'Mata Air Cinta'.
Berikut video penampilan Ridwan: